- Pemprov Jambi Apresiasi Kehadiran Backstagers Indonesia sebagai Mitra Industri Kreatif
- Stabilitas Sektor Jasa Keuangan Terjaga di Tengah Meningkatnya Dinamika Global
- Lakukan Safari Subuh Keliling, Gubernur Al Haris Himbau Masyarakat agar Tidak Melalaikan Shalat
- Gubernur Al Haris Upayakan Putus Rantai Produksi CPO Kelapa Sawit
- Gubernur Al Haris Kukuhkan 54 Petugas Haji Provinsi Jambi
- Yuk Kenalan dengan Saham, Reksa Dana, dan Obligasi
- Warga Digemparkan Temukan Mayat Sejoli di Dalam Mobil Terparkir di Tempat Perbelanjaan Trona Ekspres
- Pastikan Seleksi PPPK Berjalan Lancar, Wawako Diza Pantau Langsung dan Apresiasi Peserta
- Dandim Pungky Beri Pembekalan dan Motivasi untuk Satgas Yonif 142/KJ Jelang Tugas di Papua
- Pungli Menggurita di Kota Jambi, Djokas Siburian Anggota DPRD kota Jambi Akan Tempuh Jalur Hukum: Saya Siap Buat Laporan Resmi
Hasil Quick Count LSI Denny JA: Al Haris-Sani Unggul 60,92 Persen

Keterangan Gambar : Hasil Quick Count LSI Denny JA: Al Haris-Sani Unggul 60,92 Persen
Mediajambi.com - Lingkaran Survei Indonesia (LSI) Denny JA menunjukkan hasil yang menggembirakan. Berdasarkan data yang diperoleh 100 persen suara masuk, pasangan Gubernur dan Wakil Gubernur Jambi nomor urut 02 Al Haris - Abdullah Sani berhasil unggul dengan perolehan suara sebesar 60,92 persen.
Pasangan 02 unggul signifikan dibandingkan pasangan nomor urut 01 yang memperoleh 39,08 persen suara.
Hasil ini diperoleh dengan margin of error sebesar 1 persen, sehingga dapat dikatakan hasil QC ini memiliki akurasi yang tinggi.
Lebih lanjut, hasil ini juga mengonfirmasi bahwa pasangan Al Haris - Sani berhasil menang di seluruh Daerah Pemilihan (Dapil) di Provinsi Jambi.
Ini menunjukkan dukungan yang kuat dan merata dari masyarakat Jambi terhadap pasangan Al Haris - Sani.
Dengan hasil ini, kemenangan pasangan Al Haris - Sani di Provinsi Jambi tidak hanya menunjukkan dominasi suara, tetapi juga soliditas dukungan dari berbagai elemen masyarakat.(***)